Berita / Pengumuman Terkini

Blog PN Bengkalis

Di halaman ini merupakan berita, pengumuman, relaas serta kegiatan terbaru seputar Pengadilan Negeri Bengkalis

Pengawasan Oleh Hakim Tinggi Pengawas Daerah Pengadilan Tinggi Riau Pada Pengadilan Bengkalis Kelas IB

on Rabu, 25 Oktober 2023. Posted in Berita

Pengawasan Oleh Hakim Tinggi Pengawas Daerah Pengadilan Tinggi Riau Pada Pengadilan Bengkalis Kelas IB

Bengkalis 23-24 Oktober 2023, Pengadilan Tingi Riau Melaksanakan Pengawasan
Pada Pengadilan Bengkalis Kelas IB, bertempat di Ruang Sidang Utama Kusumah Atdmadja.
Acara dibuka langsung oleh Bapak Bayu Soho Rahardjo S.H., M.H selaku Ketua Pengadilan Negeri Bengkalis Kelas I B.

Pengawasan dilakukan Oleh Hakim Tinggi Pengawas Daerah Pengadilan Tinggi Riau YM Ibu Yuzaida, S.H., M.H,
panitera Pengadilan Tinggi Riau Bapak Tjatur Wahjoe B.S.P., S.H, M.Hum dan Kesekretariatan Ibu Kesekretariatan Juni Dwianti, S.Si.,M.H
Acara Pembukaan dan pengawasan ini dimulai pada pukul 13.00 WIB. Kegiatan dihadiri oleh seluruh hakim serta pejabat struktural Pengadilan Negeri Bengkalis Kelas I B.

 

Usai melaksanakan Opening dilanjutkan dengan dan pengawasan  
di seluruh bagian kepaniteraan dan kesekertariatan Pengadilan Negeri Bengkalis Kelas I B, yang meliputi telusuri kelengkapan dokumen dan wawancara terhadap bagian-bagian terkait sesuai dengan standar ceklis APM yang terbaru serta pemeriksaan terhadap objek audit lainnya seperti lingkungan, personil dan lain sebagainya. Kegiatan pengawasan oleh Pengadilan Tinggi Riau ini akan berlangsung dari tanggal 23 hingga 25 Oktober 2023.

Bantuan Hukum Online

mediasi

Tuanku Online adalah digitalisasi layanan hukum yang kami sediakan secara online kepada masyarakat yang tidak mampu secara ekonomi dan masyarakat kelompok rentan (Perempuan, Anak dan Penyandang Disabilitas) untuk mendapatkan kesempatan yang sama dalam mendapatkan layanan Bantuan Hukum yang disediakan di Pengadilan.


Lebih Lanjut